Linmas Memiliki Peran Penting Sebagai Mitra Babinsa

Kodim Sragen - Linmas Memiliki Peran Penting Sebagai Mitra Babinsa Linmas memiliki peran penting sebagai mitra TNI dalam setiap pengamanan,...

Kodim Sragen - Linmas Memiliki Peran Penting Sebagai Mitra Babinsa



Linmas memiliki peran penting sebagai mitra TNI dalam setiap pengamanan, oleh karena itu diharapkan Linmas dapat menjadi pelopor terciptanya keamanan, ketentraman, ketertiban di masyarakat serta meningkatkan fungsi siskamling dalam masyarakat. 

Untuk itu Serma Sarto Babinsa Kel. Kragilan Koramil 15/Gemolong Kodim 0725/Sragen melaksanakan kegiatan pembinaan Hansip/Linmas di balai Kel. Kragilan Kec. Gemolong, Jum’at ( 22/09/2023 )

Serma  Sarto  mengatakan sebagai Mitra Kerja, Linmas merupakan bagian dari mitra Tiga Pilar Desa termasuk sebagai kepanjangan Tangan serta Mata dan Telinganya Babinsa terhadap segala perkembangan situasi yang terjadi di wilayah.

Oleh sebab itu, kedisiplinan dan loyalitas Linmas harus dibina sebagai salah satu bekal Pembinaan Perlawanan Wilayah (Binwanwil) untuk mengabdikan diri di tengah masyarakat.” Ungkapnya”

” Ssesuai dengan adanya tuntutan situasi yang berkembang saat ini, maka latihan PBB dan pembinaan Wasbang sangatlah perlu guna menggembleng mental serta mendompleng fisik agar tumbuh jiwa patriotisme dan cinta tanah air dalam benak mereka.” Ujar Sarto

Pengetahuan Wasbang secara singkat diberikan, agar mereka memiliki bekal dengan mengambil inti sari yang didapat sehingga bisa diimplementasikan di lingkungan masyarakat”, ungkap Babinsa.

Babinsa juga melatihkan gerakan dasar PBB seperti sikap sempurna yang baik dan benar, lencang kanan, hadap kanan – kiri, balik kanan, penghormatan hingga sikap istirahat wajib diketahui.


COMMENTS

Nama

berita,6662,berita satuan,6370,berita utam,2294,berita utama,6362,
ltr
item
KODIM SRAGEN: Linmas Memiliki Peran Penting Sebagai Mitra Babinsa
Linmas Memiliki Peran Penting Sebagai Mitra Babinsa
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhhDrq8tVfBrlWVqoaNmdIcmJCWq_vBgFxJMbbW4djjfhTUcaY8z_nGmXa0RzNIZc9tFd29hzw4bvoYStzSLEyjKpV5rYcGpNLyq60GD8BEt1Aqt4Ibu2Xk4R9Qw9Qmz6wJJpVlLwLHKJf_jhH6EyIl18Hf4NRp3SxKAng6c57M0rfl5Amq3f9PpWu8htn6/w640-h480/4a89fc23-ee6a-4c7f-afa6-e20838b4bc51.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhhDrq8tVfBrlWVqoaNmdIcmJCWq_vBgFxJMbbW4djjfhTUcaY8z_nGmXa0RzNIZc9tFd29hzw4bvoYStzSLEyjKpV5rYcGpNLyq60GD8BEt1Aqt4Ibu2Xk4R9Qw9Qmz6wJJpVlLwLHKJf_jhH6EyIl18Hf4NRp3SxKAng6c57M0rfl5Amq3f9PpWu8htn6/s72-w640-c-h480/4a89fc23-ee6a-4c7f-afa6-e20838b4bc51.jpg
KODIM SRAGEN
https://www.kodimsragen.com/2023/09/linmas-memiliki-peran-penting-sebagai_22.html
https://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/2023/09/linmas-memiliki-peran-penting-sebagai_22.html
true
6887750314490366918
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy