Babinsa Girimargo : Petani di Wilayahnya Keluhkan Harga Pupuk Mahal, Sedangkan HasilTani Murah

Kodim Sragen - Babinsa Girimargo : Petani di Wilayahnya Keluhkan Harga Pupuk Mahal, Sedangkan HasilTani Murah Semakin mahalnya harga pupuk...

Kodim Sragen - Babinsa Girimargo : Petani di Wilayahnya Keluhkan Harga Pupuk Mahal, Sedangkan HasilTani Murah





Semakin mahalnya harga pupuk dan pestisida membuat banyak petani mengeluh. Bagaimana tidak? Pupuk dan pestisida merupakan kebutuhan pertanian yang diperlukan agar penjualan komoditas berjalan lancar. Namun, tingginya harga pupuk serta rendahnya harga komoditas kemudian menjadi masalah baru bagi petani. Lonjakan harga pupuk dan pestisida yang signifikan dapat menyebabkan petani menekan biaya produksi dengan cara mengurangi pemberian pupuk.

Untuk mengetahui kondisi di lapangan sebenarnya Babinsa Desa Girimargo Koramil 16/Miri Kodim 0725/Sragen Sertu Adi melaksanakan kegiatan Komsos Dengan Bp.Sukadi (Petani) warga Dk.Sidorejo Rt 06 dalam rangka monitoring kegiatan warga tentang tingginya harga pupuk, Senin ( 13/03/2023 )

Petani di Desa Girimargo keluhkan mahalnya harga pupuk untuk kebutuhan pertanian. Sementara harga komoditi pertanian sangat murah. Sehingga sangat tidak menguntungkan bagi petani yang mau tidak mau harus mengolah lahan pertanian sebagai sumber utama ekonomi.

Bukan persoalan baru, hanya saja petani menilai solusi jitu dan peran pemerintah untuk mengurai persoalan pertanian tidak kunjung berhasil. Seharusnya menurut petani, di daerah dengan mayoritas penduduk bermata pencarian sebagai petani, masalah pertanian akan semakin mengecil.

“Coba periksa lagi ke lapangan, tanyakan langsung ke para petani soal harga pupuk yang non subsidi bisa melambung hingga angka Rp 500 ribu per karung. Tidak hanya pupuk pestisida, insectisida saja, kebutuhan pertanian lainnya juga mengalami kenaikan,” ungkap Sukadi, salah seorang petani di Desa Girimargo.

Menurut Sukadi, Pemerintah, harus mampu memperjuangkan nasib petani dengan kemudahan-kemudahan yang bisa didapatkan. Jika pupuk kimia dan kebutuhan pertanian menjadi mahal, harusnya harga komoditi juga bisa digenjot hingga menguntungkan petani.



COMMENTS

Nama

berita,5718,berita satuan,5426,berita utam,1356,berita utama,5420,
ltr
item
KODIM SRAGEN: Babinsa Girimargo : Petani di Wilayahnya Keluhkan Harga Pupuk Mahal, Sedangkan HasilTani Murah
Babinsa Girimargo : Petani di Wilayahnya Keluhkan Harga Pupuk Mahal, Sedangkan HasilTani Murah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7MzFpuuWAc9i5_DH_ljH-maCzvEawDQfTDcYFBjCUjhNs5ces6gYZAIy889xlTH0oI0t1p8lEGJs9trZ9kDO9ZWMMZ8DAAx5eDQ4TDgbHdZ4QS9ML1_ev_fpzWgpyvGk-xYEclz9ZcMfL-ADyTw_zm1JFTvB2lDYWVAFfaSMbts9WHqRsi_oQusw6WQ/w640-h286/573afc6c-382c-4c58-b957-146fbd19307a.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7MzFpuuWAc9i5_DH_ljH-maCzvEawDQfTDcYFBjCUjhNs5ces6gYZAIy889xlTH0oI0t1p8lEGJs9trZ9kDO9ZWMMZ8DAAx5eDQ4TDgbHdZ4QS9ML1_ev_fpzWgpyvGk-xYEclz9ZcMfL-ADyTw_zm1JFTvB2lDYWVAFfaSMbts9WHqRsi_oQusw6WQ/s72-w640-c-h286/573afc6c-382c-4c58-b957-146fbd19307a.jpg
KODIM SRAGEN
https://www.kodimsragen.com/2023/03/babinsa-girimargo-petani-di-wilayahnya.html
https://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/2023/03/babinsa-girimargo-petani-di-wilayahnya.html
true
6887750314490366918
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy