Babinsa Celep Komsos Bersama Tomas Jadikan Ajang Sosialisasi Prokes

  Kodim Sragen - Babinsa Celep Komsos Bersama Tomas Jadikan Ajang Sosialisasi Prokes Jum'at, 29 Oktober 2021 Pkl.08.30 Wib Serma Rochma...

 Kodim Sragen - Babinsa Celep Komsos Bersama Tomas Jadikan Ajang Sosialisasi Prokes



Jum'at, 29 Oktober 2021 Pkl.08.30 Wib Serma Rochmad Babinsa Desa Celep Anggota Koramil 05/Kedawung Kodim 0725/Sragen melaksanakan Komsos Bersama Tomas dk.Nusupan Ds.Celep Kec Kedawung.

Melalui Komsosnya dengan Tokoh Masyarakat, selain membahas Kamtibmas juga mengingatkan tomas agar tidak lengah tetap mematuhi protokol kesehatan dan meminta ke ikut sertaannya mengampanyekan kepada masyarakat guna memerangi dan memutus penyebaran virus Corona, khususnya di wilayah Desa Celep,” ungkapnya.

Di tengah suasana pandemi sekarang ini, diperlukan kebersamaan kita semua dan saling mendukung untuk mencegah meluasnya penyebaran virus corona, dengan cara menumbuhkan kesadaran kita masing-masing mematuhi dan menerapkan protokol kesehatan di kehidupan kita dengan 5 M, yaitu memakai masker, mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir, menjaga jarak saat berinteraksi, menjauhi kerumunan dan mengurangi mobilitas yang tidak penting,” tuturnya.

” Selaku Babinsa, saya harus lebih aktif diwilayah, selain monitoring wilayah guna memelihara Kamtibmas serta menjaga hubungan dan kerja sama yang baik dengan masyarakat di wilayah, kami juga jadikan ajang himbauan dan sosialisasi Protokol Kesehatan”. Pungkasnya.



COMMENTS

Nama

berita,5912,berita satuan,5620,berita utam,1549,berita utama,5614,
ltr
item
KODIM SRAGEN: Babinsa Celep Komsos Bersama Tomas Jadikan Ajang Sosialisasi Prokes
Babinsa Celep Komsos Bersama Tomas Jadikan Ajang Sosialisasi Prokes
https://1.bp.blogspot.com/-tA_lbNtUy6w/YXts_8UBwJI/AAAAAAABAzk/rIraTEc-NaYKHkl-2lHINYaLZaV76m-jgCNcBGAsYHQ/w640-h480/4a59bd05-7480-4f0c-baa9-0e88e866c461.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-tA_lbNtUy6w/YXts_8UBwJI/AAAAAAABAzk/rIraTEc-NaYKHkl-2lHINYaLZaV76m-jgCNcBGAsYHQ/s72-w640-c-h480/4a59bd05-7480-4f0c-baa9-0e88e866c461.jpg
KODIM SRAGEN
https://www.kodimsragen.com/2021/10/babinsa-celep-komsos-bersama-tomas.html
https://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/2021/10/babinsa-celep-komsos-bersama-tomas.html
true
6887750314490366918
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy