Kodim Sragen - Baksos Perbakin, Babinsa Harap Wisata Berburu Dapat Berkembang Senin, 21 Desember 2020 pukul 18.30 s/d seleaai Serka Supri...
Kodim Sragen - Baksos Perbakin, Babinsa Harap Wisata Berburu Dapat Berkembang
Senin, 21 Desember 2020 pukul 18.30 s/d seleaai Serka Supriyanto Babinsa Desa Saradan Koramil 02/Karangmalang mendampingi dan memantau kegiatan Baksos anggota Perbakin Senyap Shooting Sragen membantu petani membasmi hama tikus di Desa Saradan Kec. Karangmalang.
Hadir dalam kegiatan tersebut Bapak Iswanto Kades Saradan, Ketua Perbakin Sragen Bp. Gunawan dan Ketua Senyap Shooting Sragen Dwi Joko Santoso beserta Anggota Perbakin 20 org, Batituud Koramil 02/Karangmalang Pelda Paulus lipen dan Tim Relawan Desa Saradan 15 orang
Kades Saradan mengucapkam terimakasih kepada Perbakin turut andi membasmi hama tikus d wilayah Desa Saradan .guna meringkan beban petani , semoga amal kebaikan perbakin bisa di contoh warga kami.
Wisata Berburu ini tambah Kades Iswanto, di samping dapat membantu masyarakat mengatasi hama perusak tanaman masyarakat. Berburu merupakan potensi wisata yang cukup menjanjikan, ia pun berharap kegiatan ini dapat terus berkembang. “Kita berharap kedepan wisata berburu di sragen ini dapat berkembang pesat,” jelasnya.
COMMENTS