Pagelaran Seni Budaya Memperingati Hari Batik Nasional 2019

Kodim Sragen - Pagelaran Seni Budaya Memperingati Hari Batik Nasional 2019 Suasana meriah menghiasi Pendapa Sentono, Dusun Gondang...



Suasana meriah menghiasi Pendapa Sentono, Dusun Gondang, Desa Jirapan, Masaran, Sabtu (19/10/2019) malam. Malam itu rupanya ada pagelaran seni budaya yang digelar memeringati Hari Batik Nasional 2019.

Pagelaran seni budaya itu diprakarsai oleh Sanggar Seni Putra Sukowati, Sragen. Ketua Sanggar Seni Putra Sukowati, Sudarno mengatakan malam  pagelaran seni dan budaya itu dihadiri oleh Camat Masaran Agus Winarno.

Pagelaran seni dan budaya dibuka dengan pagelaran kethoprak “Putra Budaya” asal Dusun Gondang, Jirapan di bawah asuhan Sanggar Seni Putra Sukowati. Ketoprak dipentaskan dengan lakon Sinau Budaya. Tidak hanya pertunjukan kethoprak saja, malam pagelaran seni juga menampilkan fashion show batik, musik karawitan, dan pentas tari.

 “Minggu pagi acara juga dilanjutkan dengan acara lomba mewarnai dengan tema batik dan workshop pembuatan batik bagi anak anak,” papar Sudarno kepada Joglosemarnews.com, Senin (21/10/2019). Sudarno menguraikan megiatan workshop dilakukan dengan tujuan untuk memberikan edukasi kepada anak bagaimana proses membatik.

Hal itu dimaksudkan untuk menumbuhkan rasa peduli terhadap kain batik yang keberadaannya sudah diakui oleh dunia. “Sebagai sebuah organisasi komunitas yang bergerak di bidang seni dan budaya, Sanggar Seni Putra Sukowati ingin selalu konsisten untuk mengadakan acara dan mengajak masyarakat untuk selalu peduli terhadap seni dan budaya Indonesia,” tukasnya. 

COMMENTS

Nama

berita,5919,berita satuan,5627,berita utam,1556,berita utama,5621,
ltr
item
KODIM SRAGEN: Pagelaran Seni Budaya Memperingati Hari Batik Nasional 2019
Pagelaran Seni Budaya Memperingati Hari Batik Nasional 2019
https://1.bp.blogspot.com/-CEB7jQCdUdw/XbACEfAF5lI/AAAAAAAA5Oo/nyef0mZWGYMrqnGepjjNc6Wt0gMtWsKBgCNcBGAsYHQ/s640/IMG-20191021-WA0052.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-CEB7jQCdUdw/XbACEfAF5lI/AAAAAAAA5Oo/nyef0mZWGYMrqnGepjjNc6Wt0gMtWsKBgCNcBGAsYHQ/s72-c/IMG-20191021-WA0052.jpg
KODIM SRAGEN
https://www.kodimsragen.com/2019/10/pagelaran-seni-budaya-memperingati-hari.html
https://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/2019/10/pagelaran-seni-budaya-memperingati-hari.html
true
6887750314490366918
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy