Kedawung, 25 Maret 2014 Babinsa Desa Kedawung melaksanakan pembinaan PPBN kepada Hansip / Linmas pada hari Kamis tanggal 20 Maret ...
Babinsa
Desa Kedawung melaksanakan pembinaan PPBN kepada Hansip / Linmas pada hari Kamis tanggal 20 Maret 2014 bertempat
di Lapangan Desa Kedawung.
Materi yang disampaikan PBB diantaranya sikap
sempurna, hadap kanan – kiri, langkah tegap, sikap sempurna serta penghormatan.
COMMENTS