Kalijambe, 18 Februari 2014. Danramil 18/Kalijambe melaksanakan kegiatan Coffe Morning dengan Muspika Kec. Kalijambe pada Hari Kamis T...
Danramil
18/Kalijambe melaksanakan kegiatan Coffe Morning dengan Muspika Kec. Kalijambe pada
Hari Kamis Tanggal 13 Pebruari 2014 pukul 08.00 s/d 09.30 Wib bertempat di
Balai Pertemuan Moseum Sangiran Kec. Kalijambe.
Dalam
kesempatan tersebut Danramil membahas tentang rencana pengamanan menjelang
Pileg tgl 9 April 2014 diwilayah Kec. Kalijambe, saran / masukan dari Danramil
18/Kljb Sbb :
a.
Koramil 18/Kalijambe selalu siap membekap
Polri dalam Pileg dan Pilpres dan memerintahkan anggotanya terutama para
Babinsa untuk selalu memonitor dan memantau wilayahnya masing-masing.
b.
Waspadai pihak-pihak tertentu yang berusaha
menggagalkan pelaksanaan Pemilu 2014 yang dimungkinkan terjadi diwilayah
terutama peserta yang belum / tidak terdaftar di DPT.
c.
Tingkatkan patroli bersama secara rutin
sehingga tercipta suasana aman dan kundusip
d.
Cek kesiapan pelaksanaan Pemilu dan tempat
TPS dengan cara memantau dan memonitor setiap saat terutama para Babinsa
diwilayah.
COMMENTS