Kodim Sragen - Cegah Penyebaran Covid 19, Babinsa Komsos dengan Bidan Desa Kamis, 3 Juni 2021 Sertu Giyanto Babinsa Ds. Bukuran Koramil 18...
Kodim Sragen - Cegah Penyebaran Covid 19, Babinsa Komsos dengan Bidan Desa
Kamis, 3 Juni 2021 Sertu Giyanto Babinsa Ds. Bukuran Koramil 18/Kalijambe melaksanakan komsos dengan Bindes Bukuran Ibu Indrawati di Dk. Taprukan Rt. 02 Ds. Bukuran Kec. Kalijambe.
Dalam Komsos tersebut bidan desa Indrawati menyampaikan salah satu upaya pencegahan penyebaran covid 19 adalah dengan membiasakan pola hidup sehat, makan makanan bergizi, menjaga kebugaran tubuh, rajin mencuci tangan, menghindari tempat keramaian dan menggunakan masker saat beraktifitas diluar maupun di dalam ruangan sesuai dengan protokol kesehatan covid 19.
“Untuk mengurangi resiko terpaparnya warga di desa binaan oleh covid 19, saya selaku Babinsa selalu berkordinasi dengan dinas kesehatan dan instansi terkait lainnya yang ada di desa dalam upaya mengurangi kecemasan warga terkait penyebaran covid 19”, tutur Babinsa.
COMMENTS