Adaptasi ke New Normal, Ini Pesan Babinsa Kepada Bayan Desa

Kodim Sragen - Adaptasi ke New Normal, Ini Pesan Babinsa Kepada Bayan Desa Rabu, 29 Juli 2020 Serka Suripan Babinsa Desa Peleman K...



Rabu, 29 Juli 2020 Serka Suripan Babinsa Desa Peleman Koramil-15/Gemolong melaksanakan kegiatan komsos dengan Bayan- 2 Bpk.Tri Iswandono Dk. Platuk RT.13 Desa Peleman.

Hal yang dilakukan secara rutin dan berkesinambungan itu dalam rangka mendukung tugas pokok Babinsa serta terwujudnya sinergitas dan komunikasi dua arah. Demi menjaga hubungan yang harmonis antara Babinsa dengan Bayan Desa, perangkat desa, tokoh masyarakat, tokoh agama dan seluruh komponen masyarakat yang ada di wilayah desa binaannya.

Serka Suripan  menghimbau warga binaan agar tetap tenang namun waspada dengan virus Covid-19. Kita saat ini memasuki fase new normal di tengah pandemi Covid-19 yang masih terjadi. Pada fase ini, pembatasan kegiatan masyarakat akan dilonggarkan. Masyarakat bisa kembali beraktivitas seperti bekerja dan beraktivitas diluar rumah, namun dengan tetap mematuhi sejumlah protokol kesehatan seperti memakai masker dan membatasi jarak fisik.

 “ Kedisplinan itu termasuk memakai masker saat di luar rumah, rajin cuci tangan, menjaga kebersihan dan kesehatan tubuh, serta menjaga jarak. Proses adaptasi menuju pola hidup baru tersebut tidak mudah “ ujar Suripan.


COMMENTS

Nama

berita,6662,berita satuan,6370,berita utam,2294,berita utama,6362,
ltr
item
KODIM SRAGEN: Adaptasi ke New Normal, Ini Pesan Babinsa Kepada Bayan Desa
Adaptasi ke New Normal, Ini Pesan Babinsa Kepada Bayan Desa
https://1.bp.blogspot.com/-ZsXmVbAnrYw/XyI50gxJGqI/AAAAAAAA8UU/suOUrISUupUXqk7an8VLuswQqYhq-CQnwCNcBGAsYHQ/s640/ab929e93-a1cc-4092-91a8-68ce679a1533.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-ZsXmVbAnrYw/XyI50gxJGqI/AAAAAAAA8UU/suOUrISUupUXqk7an8VLuswQqYhq-CQnwCNcBGAsYHQ/s72-c/ab929e93-a1cc-4092-91a8-68ce679a1533.jpg
KODIM SRAGEN
http://www.kodimsragen.com/2020/07/adaptasi-ke-new-normal-ini-pesan_30.html
http://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/2020/07/adaptasi-ke-new-normal-ini-pesan_30.html
true
6887750314490366918
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy