SISWA SISWI SMK 1 SAMBIREJO TAMPIL MENGHIBUR SATGAS TMMD

Sabtu 20 Oktober 2018,  Seminggu sudah Satgas TMMD Reg ke 103 Kodim 0725/Srg berada di wilayah Ds Sukorejo. Nampak sudah mulai muncul ...




Sabtu 20 Oktober 2018,  Seminggu sudah Satgas TMMD Reg ke 103 Kodim 0725/Srg berada di wilayah Ds Sukorejo. Nampak sudah mulai muncul perasaan kangen para anggota Satgas dengan keluarga di rumah.  Namun di tengah tengah waktu jeda tersebut, ada sebuah terobosan dan inisiatif di cetuskan oleh Kades Sukorejo Bp. Sukrisno. 

Ide Bapak Lurah tersebut di sambut baik oleh pihak Sekolah SMK 1 Sambirejo. Kata Pak Lurah" Saya rasa untuk mengisi waktu luang di malam hari perlu di buat acara hiburan untuk seluruh warga masyarakat dan Satgas TMMD tentunya".

Akhirnya ide Pak Lurah tersebut di realisasikan dengan mengadakan acara malam hiburan yang di adakan di Balai Desa Sukorejo Sabtu malam.  Nampak hadir seluruh warga masyarakat dan Satgas TMMD yang memadati Balai Desa Sukorejo pada malam itu. Satgas TMMD dan warga di hibur oleh penampilan siswa siswi SMK 1 Sambirejo yang piawai dalam memainkan alat musik dan bernyanyi dengan mempersembahkan lagu-lagu tradisional maupun Dangdut. 

Salah satu warga bernama Sugimin (40) tak malu tampil untuk menyumbangkan sebuah lagu untuk berduet dengan Sutarmi (35) Warga Desa Sukorejo. Sontak penampilan mereka di sambut tepuk tangan yang meriah oleh seluruh warga yang hadir. 

Sugimin menuturkan " Kulo remen pak nek di ken nyanyi ngeten, soale sampun dangu kulo mboten nyanyi duet". Acara tersebut terselenggara cukup meriah,  mengesankan dan berjalan tertib, lancar dan aman. Selesai acara tersebut,  seluruh warga dan Satgas TMMD kembali ke tempat istirahatnya masing masing guna menyiapkan stamina untuk bekerja kembali esok hari. 

Kegiatan dan semangat kebersamaan inilah yang di rasakan sangat membantu dalam meningkatkan keakraban  dan kemanunggalan antara TNI dengan rakyat  guna menunjang keberhasilan dan kesuksessan TMMD Reg ke 103 Kodim 0725/Sragen.






COMMENTS

Nama

berita,6383,berita satuan,6091,berita utam,2019,berita utama,6083,
ltr
item
KODIM SRAGEN: SISWA SISWI SMK 1 SAMBIREJO TAMPIL MENGHIBUR SATGAS TMMD
SISWA SISWI SMK 1 SAMBIREJO TAMPIL MENGHIBUR SATGAS TMMD
https://2.bp.blogspot.com/-NEqbgDLcWPo/W804bgKtBhI/AAAAAAAA1Io/5vqqqhpZ2tcVt2-V5_NIA25iQC8GeR8fwCLcBGAs/s400/IMG-20181021-WA0011.jpg
https://2.bp.blogspot.com/-NEqbgDLcWPo/W804bgKtBhI/AAAAAAAA1Io/5vqqqhpZ2tcVt2-V5_NIA25iQC8GeR8fwCLcBGAs/s72-c/IMG-20181021-WA0011.jpg
KODIM SRAGEN
http://www.kodimsragen.com/2018/10/siswa-siswi-smk-1-sambirejo-tampil.html
http://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/2018/10/siswa-siswi-smk-1-sambirejo-tampil.html
true
6887750314490366918
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy