AKSI ANGGOTA TNI DALAM MENGHIBUR SATGAS TMMD SUKOREJO

      Selasa 23/10/2018 Pada pelaksanaan Program TMMD Reguler ke-103 Kodim Sragen di Desa Sukorejo Kecamatan Sambirejo Kabupaten ...



   
Selasa 23/10/2018 Pada pelaksanaan Program TMMD Reguler ke-103 Kodim Sragen di Desa Sukorejo Kecamatan Sambirejo Kabupaten Sragen, TNI dan warga saling bahu-membahu bersama menyelesaikan pembuatan embung, pagi tadi.

Disaat memasuki jam istirahat sekitar pukul 11.30 Wib, TNI Satgas TMMD bersama beberapa warga melaksanakan istirahat ditempat teduh yang berada tidak jauh dari lokasi sasaran untuk sekedar melepas lelah sejenak.

Sambil bercanda gurau beberapa anggota satgas dan warga terlihat sedang menikmati bekal yang sudah disiapkan sebelum menikmati makan siang, sambil beristirahat terlihat raut wajah yang dipenuhi dengan tetesan keringat, namun bukan menjadi penghalang bagi Satgas dan warga untuk tetap tersenyum dan tertawa.

Sembari menikmati makanan dan minuman, Serka Hartono (33 th) salah satu anggota Satgas dari Kodim 0725 Sragen tiba - tiba berdiri diantara warga dan Satgas dari TNI Sambil memegang panci yang berisi makanan pondoh,Serka Hartono memulai untuk melawak di depan warga dan Satgas dengan mengangkat tema makanan pondoh yang dianggapnya menjadi makanan favorit Satgas,Satgas dan warga seketika tertawa mendengar lelucon itu.

Aksi canda dan tawa terus berlalu sampai tidak terasa makanan dan minuman yang dipegang juga sudah habis, Dalam kesempatan istirahat tersebut Pak Kawi (46 th) salah satu warga yang juga ikut mendengarkan lelucon tersebut mengatakan, “Sepertinya  Satgas TMMD sudah mengerti bagaimana cara kami supaya tidak lelah, yakni dengan bersenda gurau dan tertawa bersama. Itu terasa jauh berbeda dari biasanya”, tutur Pak Kawi sambil tersenyum.



COMMENTS

Nama

berita,6389,berita satuan,6097,berita utam,2025,berita utama,6089,
ltr
item
KODIM SRAGEN: AKSI ANGGOTA TNI DALAM MENGHIBUR SATGAS TMMD SUKOREJO
AKSI ANGGOTA TNI DALAM MENGHIBUR SATGAS TMMD SUKOREJO
https://2.bp.blogspot.com/-jzCV6N1c3kU/W8_KkHYjdEI/AAAAAAAA1NY/oH0tg_VQAR8M7mdm2-vZQYqgDCzeMnkmQCLcBGAs/s400/IMG-20181023-WA0100.jpg
https://2.bp.blogspot.com/-jzCV6N1c3kU/W8_KkHYjdEI/AAAAAAAA1NY/oH0tg_VQAR8M7mdm2-vZQYqgDCzeMnkmQCLcBGAs/s72-c/IMG-20181023-WA0100.jpg
KODIM SRAGEN
http://www.kodimsragen.com/2018/10/aksi-anggota-tni-dalam-menghibur-satgas.html
http://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/
http://www.kodimsragen.com/2018/10/aksi-anggota-tni-dalam-menghibur-satgas.html
true
6887750314490366918
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy